Jakarta – Mantan Gubernur Bank Indonesia (BI), Burhanuddin Abdullah, menyoroti perjalanan ekonomi nasional pasca satu tahun kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto. Dalam sebuah forum refleksi akhir tahun, ia mengapresiasi capaian yang telah diraih, namun tak luput mengingatkan akan tantangan struktural yang masih membayangi ke depan.
Pandangan





