Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyediakan kanal pengaduan yang mudah diakses bagi masyarakat yang merasa dirugikan oleh berbagai pelaku usaha di sektor jasa keuangan. Melalui Aplikasi Portal Perlindungan Konsumen (APPK), konsumen kini dapat melaporkan permasalahan terkait bank, asuransi, pinjaman online, leasing, pasar modal,





