Jakarta – Meskipun kebijakan insentif kendaraan listrik telah berakhir pada Desember 2025, sektor pembiayaan menunjukkan optimisme akan pertumbuhan. Namun, ketidakjelasan skema insentif baru untuk tahun 2026 menimbulkan pertanyaan, terutama bagi industri multifinance yang menjadi tulang punggung pembiayaan kendaraan di Indonesia.
Otoritas Jasa Keuangan





